Rabu, 27 April 2011

STORY LINE

                                                   STORY LINE

                              Menceritakan seorang mahasiswa sedang duduk disebuah bangku taman kampus, lalu terlihat didepannya sepasang muda-mudi yang sedang berbicara,terlihat seorang pria sedang ingin mengungkapkan isi hatinya kepada seorang wanita dengan cara memberikan secarik kertas yang  bertuliskan “I LOVE U” namun wanita itu tidak menyukai pemberian dari pria tersebut lalu dia merobek dan membuang kertas tersebut,pada saat itu terlihat juga seorang pria sedang membagikan flayer kepada mahasiswa,terlihat mahasiswa lain tengah mengambil sebuah flayer,dan dia membaca flayer tersebut karena dia tidak tertarik,lalu dia membuang flayer tersebut. dengan sembarangan, mahasiswa yang pada saat iu melihat pertengkaran sepasang muda-mudi merasa sangat prihatin karena tindakan seorang wanita yang membuang sampah tidak pada tempatnya setelah bertengkar,dan mahasiswa lain yang membuang flayer sembarangan,yang mengakibatkan banyaknya sampah yang dibuang tidak pada tempat nya,karena keprihatinannya melihat banyak sampah yang berserakan lalu dengan rasa kepedulian terhadap lingkungan dia mengambil sampah tersebut dan memasukan kedalam tas-nya, setelah itu dia berjalan meninggalkan kampus menuju pulang kerumah.
                              Terlihat mahasiswa tersebut  masuk kedalam kamarnya, sampah yang tadi dia bawa dikeluarkan dari tas-nya ternyata membentuk beberapa huruf yang dia butuhkan selama ini, kemudian dia mencoba menyusun kedalam sebuah bingkai karya  yang telah dia buat dan dipajang namun belum terselesaikan, dan setelah disusun ternyata membentuk sebuah kata ADVARTISING karena dia merasa ada yang ganjil dengan tulisan tersebut  dia merobek huruf A-nya ternyata dibalik huruf A terdapat huruf E, setelah dilihat-lihat huruf bingkai yang dia pajang membentuk kata ADVERTISNG,mahasiswa itu pun merasa puas karena karya yang selama ini ingin dia buat telah terselesaikan.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar